Laporan Wartawan Grid.ID, Ismayuni Kusumawardani
Grid.ID - Musim dingin akan lebih nikmat dengan menyantap makanan hangat.
Omelet pizza peperoni yang rendah kalori ini bakal bikin kamu kenyang.
Berikut resepnya yang telah Grid.ID rangkum dari laman Foodie Story.
Bahan:
( BACA JUGA: Punya Instagram Bersama, The8 dan Mingyu SEVENTEEN Buka Akun Pribadi )
3 butir telur, kocok
100 gram saus pizza
50 gram peperoni
50 gram tomat cherry
( BACA JUGA: Banyak Menang di Pengharagaan Tahunan, GOT7 Siapkan Rencana Besar Untuk Membalas Penggemarnya, Apa Nih? )
100 gram keju mozzarella (lembaran)
1 sendok teh keju cheddar, parut
Daun basil, untuk garnish
Cara pembuatan:
( BACA JUGA: 5 Fakta Terbaru Mengenai Penembakan Massal di Florida yang Menewaskan 17 Orang )
1. Hangatkan oven dengan suhu 210 celcius.
Set oven pada mode grill atau broiler.
2. Kocok telur dengan 2 sendok makan air pada mangkuk.
Tambahakan garam dan merica.
( BACA JUGA: Yuk, Bikin Green Apple Smoothie yang Menyehatkan )
3. Panaskan mentega atau minyak pada alas dan letakkan kocokan telur.
Masak adonan telur tadi hingga setengah matang dalam oven.
Setelah itu keluarkan dan oleskan saus pada seluruh permukaaan omelet.
Taburi peperoni dan tomat.
( BACA JUGA: Terungkap, Ini Nama Anak Kedua Adam Levine dan Behati Prinsloo! )
Letakkan keju mozzarella di atasnya.
4. Masukkan kembali dalam oven dan panggang selama 10 menit atau sampai keju meleleh.
Garnish dengan parmesan atau dauan basil.
Sajikan. (*)
Gantengnya Putra Wamendagri Bima Arya, Wajahnya Mirip dengan Oppa Korea, Foto saat Ayahnya Pelantikan ini Jadi Bukti
Source | : | Foodie Story |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |