Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Musim yang tak menentu membuat badan mudah terserang penyakit.
Bila sudah begini, aktivitas pun menjadi terganggu dan kita menjadi tidak nyaman.
Pada musim seperti ini, biasanya penyakit flu yang rentan menyerang ketahanan tubuhmu.
Perlu diketahui, banyak mengonsumi obat berbahan kimia tak baik untuk organ tubuh lainnya.
( BACA : Arie Dwi Andhika Merias Wajah Ardina Rasti, Eh Kok Jarinya Arie Bikin Salah Fokus!)
Tapi jangan takut, ternyata ada loh obat alami penangkal flu.
Yup, konon katanya teh Matcha dapat meringankan atau bahkan menyembuhkan flu yang menyerang kita.
Sekarang pertanyaannya, benarkan teh asal Jepang tersebut benar-benar mampu menyembuhkan flu?
Diketahui teh matcha memang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.
( BACA : Seorang Wanita Mengamuk di Dalam Pesawat Karena Duduk Bersebelahan dengan Bayi)
Hasil penelusuran Grid.ID, ternyata green tea, teh matcha lebih memiliki banyak keguanaan, terutama dibidang kesehatan.
Saat kita mengonsumsi matcha, sama saja kita memasukkan seluruh bagiannya ke dalam tubuh kita.
Ini karena proses pengolahan matcha melibatkan seluruh bagian daun tanpa kecuali.
Oleh karenanya kandungan antioksidan dalam teh matcha sangat tinggi.
( BACA : Liburan Imlek, Kang Daniel Wanna One Lepas Rindu dengan Sang Ibu, Ini yang Dilakukannya)
Antioksidan bermanfaat untuk mengurangi stress dan mencegah penyakit.
Dilansir dari Vogue, menurut ahli gizi, Marissa Lippert teh matcha juga dapat mencegah penyakit kanker dan jantung loh.
Jadi pengobatan flu menggunakan teh matcha bukan hanya mitos belaka ya.
( BACA : Sarwendah Bergaya Bak Anak ABG, Oke Nggak nih?)
Buruan coba dan buktikan! (*)
Derita Penyakit Ini, Abdee Slank Disebut jadi Objek Percobaan Pengobatan Profesor Jepang, Kaka Ungkap Kondisinya
Penulis | : | Irma Joanita |
Editor | : | Irma Joanita |