Usai saling menyerang di sosial media terkait uang senilai Rp 800 ribu.
Kini, ibu dan anak yang sama-sama mengawali karier sebagai penyanyi dangdut itu harus kembali bersiteru.
Dilansir NOVA.id dari instagram @makrumpita, Annisa Bahar baru-baru ini menggelar konferensi pers dengan sejumlah awak media.
Dalam pertemuan tersebut, perempuan kelahiran Jakarta, 25 November 1976 itu mengungkapkan kabar mengejutkan perihal status putri kandungnya.
Baca juga: Sukses Lakukan Persalinan, Rinni Wulandari dan Jevin Julian Dapat Bayi Laki-Laki
Pasalnya, bukan hanya terlibat perang dingin, parahnya lagi Annisa Bahar sampai-sampai memutuskan untuk menghapus nama Juwita dari Kartu Keluarga (KK).
Mau tau apa kata Annisa soal penghapusan nama Juwita dari KK? Baca selengkapnya disini.
5 Arti Mimpi Melihat Sawah Bersama Pasangan, Ternyata Pertanda Saling Mendukung Hal Ini, Simak Penjelasannya