Grid.ID - Penyanyi senior Iyeth Bustami tentu sudah tak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia.
Iyeth Bustami mulai terjun ke dunia musik Tanah Air sejak tahun 1993 silam.
Selama berkarier, Iyeth Bustami memang serius menekumi musik pop melayu.
Namanya semakin terkenal setelah membawakan lagu Laksaman Raja di Laut pada tahun 2004 silam.
Baca Juga: Lamborghini Aventadornya Terbakar, Raffi Ahmad Terpaksa Habiskan Dana Belasan Miliar untuk Reparasi
Lagu tersebut begitu melegenda, bahkan berhasil membawanya untuk tur ke luar negeri.
Meski enak didengar, ternyata lagu Laksmana Raja di Laut menyimpan misteri besar.
Iyeth bahkan kerap mengalami kejadian mistis saat membawakan mahakaryanya tersebut.
Sang penyanyi blak-blakan ungkap berbagai kejadian mistis saat dirinya menjadi bintang tamu di acara Ini Baru Empat Mata, yang diunggah di kanal Youtube Trans 7 Official pada Sabtu (19/10/2019).
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Nopsi Marga |
Editor | : | Nopsi Marga |