Laporan Wartawan Grid.ID, Poppy Herlina Sari
Grid.ID - Pasangan selebriti Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu tidak lama lagi akan dikaruniai anak ketiga.
Ya, Shireen Sungkar saat ini sedang hamil buah hati mereka.
Kini kehamilan Shireen Sungkar akan memasuki usia delapan bulan.
Kehamilan Shireen kali tampaknya berbeda dengan kehamilan dua anak terdahulunya.
(BACA: Hotman Paris Dapat Karangan Bunga, eh Kok Tulisannya Begini)
Hal ini terlihat dari unggahan Shireen Sungkar pada Insta Story pribadinya.
Shireen Sungkar mengaku kehamilan anak ketiganya ini membuat dirinya menjadi lebih feminin.
"Hamil kali ini hoby banget sama wewangian aroma therapy
apalagi bersihin muka, pake masker, pake vitamin rambut, dll.
bisa setengah jam deh tahapan sebelum bobo.
(BACA: Tetangga Ungkap Sosok Rizal Djibran saat di Rumah!)
Kini Cerai, Kimberly Ryder Ngaku Tak Menyesal Menikah dengan Edward Akbar, Ini Alasannya
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |