Grid.ID - Sosok penyanyi cantik, Ashanty memang selalu tak luput dari sorotan masyarakat. Ashanty dikenal sebagai artis yang blak-blakan dan apa adanya.
Menjadi seorang penyanyi dan pengusaha, Ashanty justru tetap bisa menjalin hubungan harmonis dengan keluarga besarnya, termasuk sang mertua.
Namun, baru-baru ini ia terlibat debat dengan sang mertua bahkan ia sampai mengatakan kalau mertuanya sombong.
Ya, ada hal berbeda dari pertemuan Ashanty dan ibunda Anang Hermansyah, Anissa Choliq.
Dikunjungi oleh ibu mertuanya, Ashanty justru menyebut jika ibunda Anang Hermansyah itu sombong.
Bukan asal bicara, tentunya ibu 4 anak ini punya alasan tersendiri mengapa menyebut ibu mertuanya sombong.
Hal ini terlihat dari unggahan video singkat di akun Instagram @genk_ijo dari youtube The Hermansyah A6.
Kenapa, ya?
Ashanty Sebut Ibunda Anang Sombong...
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | David Togatorop |