Laporan Reporter Grid.ID, Irene Cynthia Hadi
Grid.ID - Busana yang satu ini memang tak bisa dilepaskan dari negeri sakura.
Ya, kimono menjadi daya tarik tersendiri bagi turis mancanegara yang berkunjung ke Jepang.
Tak banyak diketahui publik, ternyata ada 9 jenis kimono di Jepang.
Berikut kesembilan jenis kimono yang berhasil dilansir Grid.ID dari Wattention.com.
(BACA JUGA 12 Foto Artis Saat Nggak Pake Make Up Ini Bikin Pangling! Awas! Nomor 7 dan 12 Bikin Kaget!)
1. Furisode
Furisode merupakan kimono formal yang dikenakan wanita yang belum menikah.
Ciri furisode adalah memiliki panjang lengan antara 100 sampai 107 cm.
Furisode terdiri atas 3 jenis yakni Kofurisode (lengan pendek), Chu-furisode (medium) dan Ofurisode (lengan panjang).
2. Hikizuri
Nagita Slavina Diam-diam Punya Toko Berlian, Raffi Ahmad Syok saat Diajak Berkunjung ke Toko sang Istri: Ini Milik Kamu?
Source | : | wattention |
Penulis | : | Irene Cynthia Hadi |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |