Grid.ID - Ada beragam macam diet yang bisa kita coba untuk menurunkan berat badan.
Salah satu jenis diet yang bisa kita coba adalah diet apel.
Diet yang satu ini mengharuskan kita untuk mengonsumsi apel dalam satu minggu penuh.
Tidak main-main, diet ini bisa menghasilkan berat badan yang menyusut hingga 10 kg dalam waktu seminggu, lho!
Seperti apa cara dan menu yang harus dimakan saat menjalankan diet apel ini? Simak penjelasannya di bawah ini!
Baca Juga: Lakukan Diet dengan Menu Ini Selama 7 Hari. Berat Badan Langsung Turun 7 Kg Setelahnya!
Berkelana dalam Lima Wewangian Mewah Koleksi Terbaru Anna Sui, Desain Mewah dan Timeless
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |