Laporan Wartawan Grid.ID, Eria Winda Wahdania
Grid.ID - Aktor Caesar Hito baru saja melamar sang kekasih Felicya Angelista beberapa waktu yang lalu.
Lamaran romantis yang membuat baper Netizen itu dilakukan di Gardens By The Bay, Singapura.
Derai air mata haru pun nampak jelas dari raut wajah Hito dan Feli.
Baru-baru ini dalam tayangan melalui kanal YouTube Felicya Angelista yang dipublikasikan pada JUmat (8/11/2019), Caesar Hito bersama ketiga adiknya dan Felicya membongkar kisah lucu dibalik suksesnya lamaran romantis itu.
Adik Hito pun menerangkan bahwa baju yang telah dipersiapkan sang kakak ternyata harus tertinggal.
Al hasil, Hito pun harus membeli celana dan baju baru di Singapura kala itu.
Baca Juga: Deg-degan Mau Melamar Felicya Angelista, Caesar Hito Sampai Sakit dan Natasha Wilona Jadi Saksinya!
Maknai Kehilangan, Natasha Rizky Teringat Ketiga Anaknya Saat Berakting di Film Keajaiban Air Mata Wanita
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Winda Wahdania |