Grid.ID - kamu pernah penasaran enggak kalau kita hidup di zaman dahulu maka penampilan kita bakal seperti apa?
Dilansir dari laman brightside.me, seperti inilah penampilan wajah muda orang-orang di dunia 100 tahun yang lalu.
Masih mirip dengan yang sekarang atau enggak?
(Baca juga: 4 Bocah SD Berani Boncengan Satu Motor dan Nekat Melintas di Depan Kantor Polisi)
1. Aljazair
Wajah muda orang-orang di Aljazair 100 tahun yang lalu terasa familiar?
Tipe wajah seperti ini banyak kita jumpai di benda-benda seperti post card gitu.
(Baca juga: Hampir Terkapar Terkena Serangan Jantung, Pria Ini Keluarkan Uang Demi Ada Seseorang yang Mau Membantunya)
2. Jerman
Dari dulu, wajah usia muda orang-orang Jerman memang sudah luar biasa ya.
(Baca juga: Mitos Dibalik Sedikitnya Hari di Bulan Februari, Konon Gara-gara Keegoisan Augustus Caesar Nih!)
3. Nepal dan Tiongkok
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Ahmad Rifai |
Editor | : | Ahmad Rifai |