Grid.ID- Adik Krisdayanti dan Yuni Shara, Kartika Sary tengah berbahagia.
Pasalnya kemarin, Sabtu (9/11/2019) Kartika akan segera melepas status lajangnya.
Kartika menikah dengan pria pilihan hatinya, Enjy Uzawa pada Sabtu (9/11/2019) di Balai Kartini, Jakarta Selatan.
Dalam prosesi akad nikah sang adik, tampak Krisdayanti dan Yuni Shara sangat bahagia.
Kebahagiannya bertambah kala melihat para anak-anaknya, Aurel Hermansyah, Azriel Hermansyah, Cavin Obient Salomo Siahaan, dan Cello Obient Siahaan hadir di pernikahan sang adik.
Meski sudah jarang sekali bertemu, kebersamaan para anak-anak artis ini semakin terlihat seru dan kompak, seperti dalam beberapa foto yang diunggah Azriel.
Baca artikel selengkapnya di sini
Denny Cagur Ungkap Kenangan Tak Terlupakan dengan Nurul Qomar: Dia Pelawaknya Para Pelawak
Source | : | Gridhealth.id |
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |