Grid.ID - Seorang aktris menikah secara diam-diam dengan suami sah wanita lain.
Ia adalah Izreen Azminda (32), aktres yang berasal dari Malaysia.
Izreen menikah dengan Muhammad Radzi Wahid (29) atau yang akrab dipanggil Ude.
Ude sendiri telah menikah dan masih sah menjadi suami Intan Liana Salih (30).
(BACA : Intip Rumah Krisdayanti yang Bergaya Klasik dan Glamor )
Pernikahnnya dengan Intan sudah berjalan 5 tahun dan dikarunia 2 orang anak.
Dilansir Grid.ID dari mstar Online, Izreen dan Ude menikah pada 8 Agustus 2017.
Ude menikah dengan Izreen tanpa sepengetahuan istri sahnya.
Hingga 2 minggu berjalan, akhirnya Intan mengetahui bahwa Ude telah menikah dengan Izreen.
(BACA : Agus Yudhoyono Disebut Pernah Gagal Nyalon Gubernur, Begini Tanggapan Bijak Ani Yudhoyono ke Netizen )
Akibat perbuatannya itu, Izreen mendapatkan kecaman dari netizen.
Kembali dilansir dari mStar Online, netizen menyampaiakan kekesalannya ke akun Instagram Izreen.
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Penulis | : | Arif B Setyanto |
Editor | : | Arif B Setyanto |