Grid.ID - Jika ingin penampilanmu tetap segar sepanjang hari, pastikan warna lipstik kamu tidak memudar.
Lipstik memberikan kesan segar dan semangat pada penampilan seorang wanita.
Banyak produk kecantikan yang menawarkan berbagai macam produk lipstik yang bisa tahan lama, tapi tidak semuanya berhasil.
Mungkin kamu melakukan beberapa kesalahan kecil saat menggunakan lipstik.
Melansir dari laman boldsky, Grid.ID merangkum beberap tips super sederhana yang bisa membuatmu lipstik cetar sepanjang hari.
( BACA : Imut dan Seksi, yuk Intip Gaya Cinta Laura dengan Bronzy Makeup dan Busana Off Shoulder)
Yuk langsung aja kita kepoin tipsnya.
1.Hidrasi bibir
Selain tubuh, bibir kamu juga perlu dihidrasi.
Kamu perlu mengelupas dan menghilangkan potongan keriput dari bibir kamu kemudian oleskan pelembab bibir agar tetap lembut.
2.Gambar line bibir menggunakan lip liner
Lip liner membantu menciptakan batas yang jelas sehingga warna bibir tetap berada dalam area bibir dan terlihat rapih.
5 Arti Mimpi Melihat Sawah Bersama Pasangan, Ternyata Pertanda Saling Mendukung Hal Ini, Simak Penjelasannya
Penulis | : | Irma Joanita |
Editor | : | Irma Joanita |