Grid.ID - Visual dari girlgrup Miss A ini tentu nggak asing bagi para penggemar K-Pop.
Yap, Bae Suzy memang sering banget mondar-mandir di televisi sebagai penyanyi dan aktris dalam film dan drama Korea.
Nggak cuma berbakat, Suzy juga dikenal memiliki paras cantik yang alami dan tubuh ideal.
Sehingga banyak brand ternama yang tak ragu memilihnya sebagai model skincare, makeup, hingga fashion items.
(BACA: Tampil dengan Makeup Bold ala Aurel Hermansyah, Berani Coba?)
Nah, memiliki wajah cantik sejak lahir, tentu membuat Suzy tak perlu khawatir untuk bepergian tanpa makeup.
Seperti yang baru-baru ini ia bagikan di akun instagramnya @skuukzky.
Dalam postingan akun tersebut, nampak Suzy sedang menikmati perjalanannya di Negeri Sakura, Jepang.
Berada di negeri orang, tak membuatnya minder untuk tampil tanpa makeup loh.
(BACA: Imut Bak Boneka, Intip Pemotretan Romantis ala Ranty Maria dan Ammar Zoni yang Bikin Baper)
Seperti gayanya saat berada di dalam mobil ini.
Rambutnya tampak kusut dengan gaya half ponytail sederhana.
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |