Laporan Wartawan Grid.ID, Eria Winda Wahdania
Grid.ID - Putra sulung pasangan selebritis Sharena Delon dan Ryan Delon, Ryshaka Dharma Situmeang kerap mencuri perhatian netizen.
Selain rupawan, bocah 5 tahun itu juga kerap terlihat menggemaskan.
Baru-baru ini aski Ryshaka menggoda seorang wanita kembali menjadi sorotan.
Baca Juga: Ryshaka Berikan Panggil Adiknya dengan Sebutan Squishy, Gemas!
Dalam video tayangan kanal YouTube Sharena Delon - Party Of Four yang dipublikasikan pada Jumat (22/11/2019), keluarga Ryan Delon nampak melakukan perjalanan dengan menggunakan kereta.
Di kereta tersebut Ryshaka sendiri nampak tertarik dengan seorang petugas wanita yang diketahui bernama Melani.
Tak segan, demi dekat dengan Melani bahkan Ry telah menyiapkan sebuah hadiah.
Baca Juga: Berlibur ke Bandung, Sharena Merasa Senang Bisa Habiskan Waktu Bersama Ryshaka
Ayah Baim Wong Meninggal Dunia, Sempat Beri Nasihat Putranya Sebelum Gugat Cerai Paula Verhoeven
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Winda Wahdania |