Hasilnya, keluarga Bannett mengambil tindakan hukum kepada Departemen Kepolisian dan rumah sakit di mana mereka diduga salah mengidentifikasi orang.
Ketika orang yang terluka itu dikirim ke Rumah Sakit Mercy Chicago, ia digolongkan sebagai orang tak dikenal, dan teridentifikasi sebagai Alfonso Bannett.
Tapi mereka tak mengetahui bahwa telah salah mengidentifikasi korban.
Staf rumah sakit mengatakan kepada keluarga bahwa mereka tidak akan bisa mengenali wajah Bannett karea wajahnya terluka dan diperban.
Jadi mereka memutuskan bahwa korban adalah Bannett hingga akhirnya dia dinyatakan meninggal, dan prosesi pemakaman dilakukan.
Saat Bannett yang asli muncul di pesta barbekyu teman mengejutkan, kesalahpahaman tentang Bannett juga misterius karena dia tidak diketahui di mana dirinya selama dirawat hingga dinyatakan meninggal.
Setelah unit memeriksa sidik jari tubuh, ditemukan bahwa identitas asli almarhum adalah Elisha Brittman yang berusia 69 tahun.
Baik keluarga Bennett dan Britman mengajukan tuntutan hukum terjadap Polisi Chicago, dan Rumah Sakit Mercy karena mereka sembarangan mengidentifikasi pasien, hingga menyebabkan kesalahan fatal. (*)
Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul Divonis Telah Meninggal Hingga Kemudian Dimakamkan, Pria Ini Mendatangi Pesta Barbeku, Beberapa Hari Usai Pemakamannya
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | intisari online |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |