Grid.id- Mendadak Citra Kirana beri pukulan di pinggul Rezky Aditya saat dengar permintaan tak terduga Rezky Aditya.
Hal tersebut lantaran Citra Kirana merasa malu dengan apa yang diutarakan oleh Rezky Aditya yang sudah menjadi suaminya.
Terlebih, mantan Ali Syakieb balik memberi satu hal permintaan pada Rezky Aditya setelah sah jadi suami dan istri. Apa itu?
Diketahui jika kebahagiaan tengah menyelimuti pasangan Rezky Aditya dan Citra Kirana yang sudah melangsungkan pernikahan beberapa waktu lalu.
Kebahagiaan itu nampaknya terlihat dari rona wajah Rezky Aditya dan Citra Kirana yang tersenyum lebar.
Dilihat dari vlog terbaru pasangan selebriti ini, Rezky Aditya tak berhenti tersenyum sambil menggenggam tangan Citra Kirana alias Ciki.
Ngamuk Saat Tak Diberi Uang, Pengemis di Bogor Ini Malah Ketahuan Lagi Top Up: Ngegas Gak Dikasih
Penulis | : | Safira Dita |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |