Grid.ID - Betah menjanda dan tak bergantung pada laki-laki, Yuni Shara ternyata miliki kerajaan bisnis menakjubkan.
Yuni Shara sendiri sudah 11 tahun menyandang status janda.
Seperti yang diketahui, Yuni Shara sebelumnya menikah dengan seorang pria bernama Henry Siahaan.
Namun sayang, pernikahan mereka harus kandas di tahun 2008 lalu.
Bercerai dari Henry Siahaan, Yuni Shara sempat berpacaran dengan Raffi Ahmad.
Lagi-lagi kisah cinta Yuni Shara berakhir dengan perpisahan.
Meski jarang tampil di layar kaca, Yuni Shara masih bernyanyi mengisi di beberapa acara off air.
Gantikan Posisi Irish Bella, Inilah Sosok Dokter K yang Tengah Dekat dengan Ammar Zoni: Aku Yang Ngurusi Dia