Grid.ID - Memilih model tas memang susah-susah gampang ya!
Nah, sgar penampilanmu tetap terlihat proporsional dan nggak mati gaya, tentunyakalian juga harus memilih model tas yang sesuai dengan bentuk tubuh.
Pasalnya menurut penelusuran Grid.ID, selain menambah kepercayaan diri ternyata pilihan model tas yang tepat dapat dipercaya dapat menciptakan kesan tersendri bagi si pemakaianya.
Baca Juga: 6 Model Tas yang Cewek Wajib Punya!
Maka berikut ini adalah pilihan model tas yang sesuai dengan berbagai bentuk tubuh, agar penampilanmu terlihat makin proporsional dan kece tentunya.
Yuk lihat!
1. Model tas untuk bentuk tubuh mungil atau pendek
Bagi kamu yang bertubuh mungil atau pendek, pilihlah tas dengan panjang tali yang tidak terlalu panjang.
Baca Juga: Lagi Hits Dipakai Selebgram, 5 Tren Model Tas Anyaman Pop Pom yang Harus Kamu Punya
Selain itu, kalian juga harus menghindari tas yang berukuran besar, karena akan membuat tubuhmu semakin tenggelam.
Maka, pilihlah tas dengan ukuran sedang ya!
3 Shio yang Hobinya Makan Telur, Setiap Makanan Berbahan Telur Auto Disikat Habis-habisan
Penulis | : | Ristiani Theresa |
Editor | : | Ristiani Theresa |