Laporan Wartawan Grid.ID, Seto Aji N
Grid.ID - Jalan-jalan alias piknik dengan kapal pesiar merupakan impian bagi banyak orang yang doyan berwisata.
Nah, ini sedikit ulasan bagi kalian yang hendak ingin piknik dengan kapal pesiar nih.
Dikutip Grid.ID dari scoopwhoop.com, 18 Maret 2018, sebuah paket wisata kapal pesiar bernama Silversea World Cruise menawarkan kemewahan dan perjalanan liburan fantastis.
Sedangkan kapal pesiar mewah yang digunakan bernama Silver Whisper.
(BACA : 5 Keunikan Fukuoka, Kota Pelabuhan Jepang yang Dipenuhi Wisatawan Korea Selatan)
Silver Whisper merupakan salah satu kapal pesiar termewah yang ada di dunia saat ini.
Silver Whisper dapat mengangkut 382 penumpang dan 302 awak kapal.
Di dalamnya terdapat kolam renang, restoran, bar, perpustakaan, teater dan tempat hiburan kelas atas lainnya.
Tujuan wisata Silver Whisper pun tak tanggung-tanggung.
Ia akan keliling dunia selama 140 hari.
(BACA : Kembalikan Warna Alami Bibirmu dengan 4 Bahan Alami Ini yuk!)
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |