Laporan Wartawan Grid.ID, Andika Thaselia Prahastiwi
Grid.ID - Mikroorgansime penyebab penyakit ada di mana-mana, di udara, pada makanan dan minuman, pada hewan dan permukaan lainnya.
Jika sistem kekebalan tubuh sedang lemah dan kamu akan berhadapan dengan organisme yang kekebalannya belum dimiliki tubuh, kita bisa sakit.
Ada beberapa jenis organisme penyebab penyakit, mulai dari kuman, virus, bakteri, jamur atau cacing.
Keberadaan mereka ada di mana-mana, tidak terkecuali di dapur.
Dapur yang menjadi tempat mengolah masakan seharusnya bersih tetapi bisa berbahaya jika ternyata kotor.
Keluarga di rumah pun bisa saja terserang penyakit karena makanan terkontaminasi kuman.
Lalu, bagaimana sebaiknya menjaga dapur tetap bersih?
Yang paling utama adalah jangan lupa membersihkan peralatan dapur yang rentan terkontaminasi kuman.
(6 Bahan Alami yang Ampuh Usir Bau Pada Peralatan Dapur dari Kayu)
Inilah 4 peralatan dapur yang rentan terkena kuman berikut cara membersihkannya seperti yang dikutip dari dari laman Reader's Digest.
1. Wadah pisau
Nyesek, Abidzar Al Ghifari Sampai Lakukan Ini Demi 'Hadirkan' Mendiang Uje di Pernikahan sang Adik, Umi Pipik Auto Mewek