Seorang wanita bisa hamil tidak hanya selama menstruasi tapi juga seusai menstruasi.
Sel sperma dapat hidup di tubuh wanita selama 3 sampai 5 hari.
Dan jika sel sperma masih aktif, ada kemungkinan sel telur bisa dibuahi.
2.Masa hidup sel sperma yang panjang
Sel sperma yang subur dapat hidup dalam tubuh selama 3 hingga 5 hari.
Jika sel sperma mencapai tuba fallopi, kemungkinan bertahan hidup menjadi lebih tinggi bahkan sampai 7 hari.
( BACA : Sang Anak Semakin Terkenal, Mastur Lebih Berhati-hati)
3.Mengalami siklus menstruasi yang tidak teratur
Peridoe bulanan yang tidak teratur bisa menyebabkan berbagai masalah kesehatan termasuk menentukan tanggal ovulasi yang tepat.
Ovulasi dapat terjadi sebelum kamu mengharapkannya.
Kamu juga bisa hamil ketika bercinta saat datang bulan.
4.Proses ovulasi lebih awal
Penulis | : | Irma Joanita |
Editor | : | Irma Joanita |