Laporan Wartawan Grid.ID, Novita Nesti Saputri
Grid.ID – Seohyun akhirnya buka suara soal penampilannya di konser Korea Utara mendatang.
Sebelumnya, pada 20 Maret 2018 lalu, artis Korea Selatan yang akan manggung di Korea Utara akhirnya dikonfirmasi.
Artis-artis tersebut di antaranya adalah Cho Yong Pil, Lee Sun Hee, Yoon Do Hyun, Baek Ji Young, Jung In, Ali, Red Velvet, dan Seohyun.
(Tampil Perdana di Negara Tetangga, Seohyun akan Nyanyikan Lagu Milik Korea Utara)
Di sana, artis-arti itu akan diarahkan oleh produser Yoon Sang.
Seminggu kemudian, Seohyun dikonfirmasi akan menyanyikan lagu milik Korea Utara.
Lagu tersebut berjudul Blue Willow Tree.
Blue Willow Tree adalah lagu Korea Utara yang dinyanyikan oleh Kim Kwang Sook.
Lagu Blue Willow Tree terkenal karena dimasukkan ke dalam repertoar Pochonbo Electronic Ensemble.
Selain itu, Seohyun juga akan menjadi MC untuk konser tersebut.
Seohyun akhirnya memberikan tanggapannya soal konser di Korea Utara.
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!