Grid.ID - Bak pepatah mengatakan selalu ada pelangi setelah hujan mungkin bisa jadi penggambaran bagi kisah pria ini.
Harta bendanya habis tak tersisa setelah mendapatkan bencana yang hancurkan hampir separuh wilayah negaranya.
Tanpa terkecuali rumahnya yang harus rata dengan tanah akibat bencana nasional tersebut.
Namun dibalik penderitaan itu tersimpan kebahagiaan bagi dirinya setelah alami hal tak terduga.
Seorang pria Australia mendapat keberuntungan tak terduga, di mana dia menang lotre Rp 9,5 miliar setelah rumahnya hancur akibat kebakaran hutan.
Pria yang tidak disebutkan identitasnya itu dilaporkan berasal dari Mount Cotton di Redland, sebelah selatan Brisbane.
Namun, dia mempunyai properti keluarga yang berlokasi di New South Wales, di mana rumah itu hangus akibat kebakaran hutan tahun lalu.
Dilansir ABC Kamis (9/1/2020), Lauren Cooney dari The Lott berujar, dia memberi tahu pria itu bahwa dia menang lotre 1 juta dollar Australia, atau Rp 9,5 miliar.
Baca Juga: Selama 5 Jam Diperiksa Polisi, Anak Komedian Sule Dicecar Banyak Pertanyaan Hingga Kelelahan
Profil Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans yang Berprofesi Sebagai Dokter, Dikabarkan Alami Kecelakaan di AS