Grid.ID - Kelakuan bejat Reynhard Sinaga kini masih menjadi buah bibir publik seluruh dunia.
Reynhard Sinaga disebut sebagai predator seks paling keji si dunia.
Seperti diketahui, Reynhard Sinaga diduga telah memerkosa 195 pria di Manchester, Inggris, selama dia menempuh pendidikan.
Reynhard Sinaga divonis bersalah setelah terbukti dalam 159 kasus pemerkosaan, dan serangan seksual terhadap 48 pria.
Bahkan, dari 159 kasus, ada 136 dakwaan pemerkosaan, yang mana korbannya diperkosa berkali-kali oleh Reynhard Sinaga.
Melansir laman telegraph.co.uk, Reynhard Sinaga telah melakukan aksi tersebut selama 2,5 tahun dari 1 Januari 2015 hingga 2 Juni 2017.
Sidang kasus Reynhard Sinaga telah dilakukan sebanyak 4 tahap, dan sudah dimulai sejak Juni 2018 lalu.
Hingga pada Senin (6/1/2020) lalu, pembacaan putusan dilakukan oleh hakim Suzzane Goddard.
Baca Juga: Misteri Obat yang Digunakan Reynhard Sinaga, Hanya Seharga Rp 17 Ribu Tapi Efeknya Mematikan!
Kronologi Siswa SMA Ditendang Polisi sampai Tewas, Harapannya untuk Jadi Anggota TNI Pupus
Source | : | Tribunnews.com,telegraph,Kompas TV |
Penulis | : | Nopsi Marga |
Editor | : | Nopsi Marga |