Grid.ID - Nama Reynhard Sinaga yang disebut sebagai predator seks paling mengerikan dalam sejarah Inggris sukses mencuri perhatian publik.
Banyak yang menyebut bila Reynhard Sinaga merupakan psikopat lantaran sikapnya yang kejam dan tak berperasaan pada korbannya.
Berkaca dari kasus Reynhard Sinaga, sikap seorang psikopat ternyata bisa dilihat dari beberapa tanda berikut ini sejak usia anak-anak.
Oleh karena itu, sebagai orangtua kita harus lebih peka dalam mendeteksi anak yang memiliki tingkah laku aneh mirip psikopat.
Setiap anak pasti memiliki sikap yang berbeda-beda, tapi kamu wajib waspada bila buah hati menunjukkan 6 tanda berikut.
Sebab, jika anak memiliki sikap seperti di bawah ini, maka ada kemungkinan besar anak Anda untuk menjadi psikopat di masa depannya.
Tanda-tanda ini bisa Anda lihat sejak anak Anda berusia tiga tahun atau lebih.
Baca Juga: Dekat dengan Ryochin, Mbak You Beri Peringatan pada Luna Maya Harus Menikah di 2020
1. Suka menyiksa binatang
Saat Anda memberi tahu anak cara memperlakukan binatang dengan baik dan tidak boleh menyakiti mereka dan mereka tidak menurutinya, Anda patut cemas.
Menyiksa binatang adalah satu cara untuk para psikopat melampiaskan hasratnya, dan itu bisa berubah menjadi menyiksa orang lain seiring bertambahnya usia.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | Intisari Online |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |