Grid.ID - Tak hanya pebnampilan Syahrini saja yang banyak menjadi sorotan publik.
Rupanya penampilan ibu kandung dan sang ibu mertua dari artis fenomenal tersebut juga tak kalah menarik untuk dibahas.
Seperti yang kita tahu sebelumnya, Ibu Syahrini yang dikenal bernama Wati Nurhayati itu memang sering terlihat tampil dengan gaya busana glamor nan cetar.
Sedangkan sang mertua, ibu Reino Barack yang diketahui bernama Reiko Barack dikenal dengan gayanya yang simpel namun tetap terlihat elegan.
Nah, terkait dengan hal itu, baru-baru ini keduanya terlihat sama-sama berlibur ke luar negeri.
Selain paduan fashion item, gaya busananya pun tampak begitu mencuri perhatian.
Yuk lihat seperti apa beda gaya ibu Syahrini dan sang ibu mertua saat liburan bareng!
Penulis | : | Ristiani Theresa |
Editor | : | Ristiani Theresa |