Laporan Wartawan Grid.ID, Seto Ajinugroho
Grid.ID - Jika kalian penyuka film Anime asal Jepang tentu tak asing dengan anime berjudul 'One Piece.'
One Piece ialah serial anime terkenal yang menceritakan sekelompok bajak laut pimpinan Monkey D.Luffy.
Luffy dan teman-temannya menjadi bajak laut untuk mencari harta karun 'One Piece' hingga menjelajahi 7 lautan.
Itu hanya fiksi, serta One Piece yang dicari-cari oleh seluruh orang di anime tersebut juga belum jelas sebenarnya berwujud apa.
( BACA JUGA: Begini Metode Memeriksa Suhu Tubuh Bayi yang Benar, Ibu Wajib Tahu nih! )
Tapi ternyata kisah anime One Piece terisnpirasi dari bajak laut sungguhan.
Baru-baru ini arkeolog menemukan makam Kapten Bajak Laut terkenal dunia.
Kapten bajak laut itu bernama 'Black Sam' Bellamy.
Selama abad ke-18 Bellamy merupakan seorang bajak laut penguasa 'Tujuh Lautan' paling terkenal di dunia.
( BACA JUGA: Keseringan Main Ponsel Bisa Bikin Tubuhmu Cedera Loh! )
Ia terkenal bukan karena kebrutalannya, namun karena kharismanya.
Source | : | iflscience |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |