Laporan Wartawan Grid.ID, Andika Thaselia Prahastiwi
Grid.ID - Di usia berapa kamu sudah bisa menyetir mobil?
Usia 17 tahun seperti ketentuan memiliki Surat Izin Mengemudi?
Di usia 20an ketika orang tua merasa kamu sudah cukup dewasa untuk bisa bawa mobil sendiri?
Atau mungkin usia 10 tahun seperti cucu termuda Ratu Elizabeth II yang satu ini?
( BACA JUGA: Mau Ziarah ke Makam Jupe? Ini Peraturan Baru yang Ditetapkan Keluarga! )
Ya, James, Viscount Severn, cucu termuda Ratu Elizabeth II kedapatan menyetir mobil di usianya yang baru 10 tahun.
James, Viscount Severn, adalah bungsu sekaligus putra satu-satunya dari Pangeran Edward, Earl of Wessex.
Dan kebetulan juga Pangeran Edward ini adalah putra bungsu dari Ratu Elizabeth II.
Melansir dari laman The Telegraph, James, Viscount Severn, tertangkap kamera menyetir di seputaran halaman Kastil Windsor pada Paskah (1/4/2018) lalu.
( BACA JUGA: Turut Berduka, Kapolda Jateng Sambangi Rumah Duka Besan Jokowi )
James, Viscount Severn, mengemudikan mobil jenis SUV merk Land Rover seri Discovery keluaran tahun 2016.
Anaknya Pergoki Suami Selingkuh di Rumah Saat Ia Pergi Umroh, Selebgram Ini Akhirnya Usir Meski Belum Cerai: Temenin Tuh Pacar Lu
Source | : | Telegraph.co.uk,express.co.uk,takes a spin,1driver.co.uk |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |