Grid.ID - Kamu yang lahir di tahun 90-an, pasti tidak asing dengan tokoh teletubbies.
Tayang mulai 1997 hingga 2001, serial teletubbies sukses mencuri perhatian publik di seluruh dunia, termasuk di Indonesia.
Tapi tak banyak yang tahu kalau ada beberapa rahasia dibalik teletubbies ini, seperti episode yang dilarang hingga kemunculan kelinci raksasa.
Inilah sebenarnya kisah di balik Teletubbies yang jarang orang ketahui:
1. Teletubbies tingginya hampir 3 meter. Mereka jauh lebih tinggi dari rata-rata manusia.
Kebanyakan mungkin berpikir bahwa Teletubies kecil atau ukurannya sama dengan orang kebanyakan.
Namun, sebenarnya mereka lebih tinggi, meskipun Po tingginya sekitar 1,8 meter, namun Tinky Winky tingginya hampir 3 meter.
2. Kelinci di taman Teletubbies sebenarnya adalah spesies raksasa
Karena ukuran sebenarnya Teletubbies besar, maka kelinci yang bermain bersama mereka di kebun juga berukuran besar.
Mereka adalah kelinci Flemish Giant yang ukurannya jauh lebih besar dari kelinci normal.
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | intisari online |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |