Grid.id - Flu selalu melanda kebanyakan orang ketika cuaca sedang tidak bersahabat, tiba-tiba hujan dari cuaca yang panas sekali, atau sebaliknya.
Dan ketika ini terjadi, maka diperlukan sistem imunitas tubuh yang baik untuk menghadapinya.
Karena bila terserang flu, maka kita benar-benar tidak bisa melakukan aktivitas kita secara tuntas.
Baca Juga: Saat Sedang Flu, Hindari Makanan Ini Bila Ingin Cepat Sembuh, Salah Satunya Kafein
Banyak orang bergantung pada obat yang diresepkan dokter untuk mengatasi penyakit ini.
Padahal, ada beberapa solusi alami yang aman dan efektif yang juga bisa Anda coba ketika terserang flu:
1. Air garam
Berkumur air garam dapat membantu menenangkan tenggorokan dan membersihkan lendir di dada.
Masyaallah! Presiden Prabowo Beri Hadiah Rp 100 Juta untuk Mbah Guru yang Viral Ngajar Matematika Lewat Tiktok, Netizen Ikut Girang
Penulis | : | Intisari Online |
Editor | : | Intisari Online |