Stylo.ID - Siapa yang tak tahu Ayu Ting Ting?
Terkenal sebagai seorang pendangdut ternama Tanah Air, membuat apapun yang berkaitan dengan Ayu Ting Ting selalu jadi pusat perhatian.
Tak hanya soal kehidupan pribadinya, penampilan Ayu Ting Ting yang stylish juga tak luput jadi sorotan publik.
Seperti penampilan Ayu Ting Ting kali ini!
Dilansir Grid.ID dari akun instagram @ayutingting92, terlihat penampilan Ayu Ting Ting foto dan berpose dengan kekasih adiknya.
Liburan Tahun Baru ke Jepang, Atta Halilintar dan Aurel Bakal Jalani Wisata Halal
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |