Grid.ID - Sejak menikah dengan Basuki Tjahaja Purnama (BTP) alias Ahok, Puput Nastiti Devi selalu dibandingkan dengan Veronica Tan.
Hubungan antara Basuki Tjahaja Purnama dengan sang istri, Puput Nastiti Devi dan mantan istrinya, Veronica Tan terus disorot.
Puput Nastiti Devi sosok yang paling disorot. Pasalnya, sekitar 5-6 bulan pasca cerai dari Veronica Tan, Ahok resmi meminang anggota polisi wanita tersebut.
Tak hanya polah saat dampingi Ahok, gaya Puput Nastiti Devi dan Veronica Tan pun acap dibahas.
Melansir BanjarmasinPost.co.id, rupanya ada hal yang sama antara Veronica Tan dan Puput Nastiti Devi.
Hal ini terbukti saat Veronica Tan dan Puput Nastiti Devi sama menjadi pilihan Ahok untuk mendampinginya sebagai seorang istri.
Innalillahi, BCL Berduka di Penghujung Tahun 2024, Tangisnya Pecah Kehilangan Sosok Kesayangan
Penulis | : | Rahma Imanina Hasfi |
Editor | : | Suar.id |