Grid.ID - Tak terasa sudah genap satu tahun pernikahan Syahrini dan Reino Barack.
Ya, keduanya menikah pada 27 Februari tahun 2019 lalu.
Setahun menjalani biduk rumah tangga, Syahrini dan Reino Barack memang kerap diterpa rumor tak sedap.
Sebelumnya, paranormal kondang Mbak You mengungkap kondisi mengejutkan.
Dikutip dari GridPop.id, paranormal yang ramalannya nyaris tak pernah meleset ini, menerawang masa depan pernikahan Syahrini dan Reino akan berubah drastis di tahun 2020.
Ia bahkan menyebut bahtera rumah tangga pasangan yang menikah di Tokyo ini akan bermasalah.
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |