Grid.ID - Sosok pedangdut Ayu Ting Ting memang tak ada henti-hentinya menjadi sorotan.
Tak cuma perihal karya-karyanya kehidupan asmara Ayu dan kedekatannya dengan pria-pria juga tak luput dari perhatian.
Tak tanggung-tanggung, Ayu bahkan pernah banjir hujatan gara-gara digosipkan sebagai orang ketiga dalam rumah tangga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
Ayu Ting Ting dan Raffi Ahmad bahkan juga disebut berlibur bersama ke Amsterdam, Belanda.
Gosip ini diperkuat dengan adanya bukti yang dibocorkan di akun media gosip pada April 2017 lalu.
Bukti keberangkatan mereka berupa tiket diunggah oleh akun instagram @lambe_turah pada 2017 silam.
Dari foto ini memperlihatkan kepergian Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting dalam satu pesawat yang sama melansir dari GridPop.id.
Ayu Ting Ting yang bernama asli Ayu Romalina duduk di kursi 2G, sedangkan Raffi Ahmad duduk di kursi 2D.
Unik dan Berwarna-warni, Inilah Yu Sheng, Makanan Tradisional yang Wajib Disantap Saat Imlek
Source | : | Instagram,tribunnews,Wiken.id,GridPop.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Maesaroh |