Grid.ID - Masih ingat dengan Youtuber viral Arif Muhammad?
Youtuber yang terkenal dengan karakter Mak Beti itu kini telah menjadi seorang ayah.
Padahal, beberapa bulan lalu istri Arif, Dita Audina mengidam mobil mewah di usai kehamilan 4 bulan.
"Baru kemarin bilang, udah dikasih sekarang," ucap Dita sambil memeluk sang suami, dikutip dari kanal Youtube Arif Muhammad pada (14/10/2019).
Lama tak ada kabar soal Arif dan Dita, kini keduanya resmi jadi orang tua.
Tangis Arif bahkan sampai memenuhi ruang bersalin Rumah Sakit Royal Maternity, Medan.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |