Grid.ID - Sosok Luna Maya memang tak ada henti-hentinya menjadi sorotan.
Mulai dari percintaan hingga kehidupan pribadinya pun tak luput dari perhatian.
Kisah cintanya kerap kandas hingga gagal naik pelaminan meski sudah cukup umur, Luna ternyata juga memiliki perhatian kepada orang lain yang tak seberuntung dirinya.
Baca Juga: Dibesarkan Dalam Tradisi Nasrani, Glenn Fredly Tertegun Saat Dengar Tausyiah Quraish Shihab
Tak digembar-gemborkan meski hidup bergelimang harta, siapa sangka Luna Maya memiliki 7 anak angkat yang dibiayainya hingga kuliah.
Hal ini diungkapkannya pada NOVA.id Senin, 11 Mei 2009 silam.
Kala itu, Luna Maya tengah berbagi kasih dengan anak-anak sebuah panti asuhan di daerah Kemang, Jakarta Selatan.
Source | : | Nova.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Maesaroh |