Laporan Wartawan Grid.ID, Mia Della Vita
Grid.ID - Changmin dan Yunho TVXQ mengungkap beberapa lagu yang mengingatkan mereka terhadap fans Indonesia.
Menurut Changmin, lagu 'Sucker' milik Jonas Brothers sangat cocok untuk menggambarkan perasaannya kepada penggemar Indonesia.
Berbeda dari Changmin, Yunho TVXQ memilih lagu 'We Will Rock You' yang dipopulerkan oleh grup band Queen.
Baca Juga: Dewi Persik Blak-blakan, Ungkap Sikap Kakak Kandung Soimah Pancawati di Media Sosial
Hal itu dibeberkan kedua penyanyi dalam video AweSMCorner yang diunggah di Instagram SM Entertainment Indonesia, @smtown_idn, Sabtu (14/3/2020).
"Belum lama ini, kita datang ke Indonesia bersama Super Junior untuk syuting program YouTube."
"Semenjak itu, kami datang lagi ke sini setelah sekian lama.'
"Saat berpikir tentang fans Indonesia, hubungan erat dan rasa cinta dari fans, lagu Jonas Brothers yang berjudul 'Sucker'."
"'Kita sangat cocok. Aku sangat menyukai kamu'. Setahu aku arti lagunya seperti itu," terang Changmin.
Baca Juga: Fashion Show Bareng Anak di Tengah Pandemi Corona, Chikita Meidy: Nyeremin Cuma Bismillah Aja
Changmin lantas menanyakan pendapat Yunho mengenai lagu yang menggambarkan penggemar Indonesia.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Nurul Nareswari |