Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Suminar
Grid.ID - Punya jerawat di wajah memang sangat mengganggu.
Setiap wanita pasti melakukan banyak cara untuk menghilangkan jerawat.
Namun, walaupun jerawat sudah menghilang, masalah belum selesai sampai di situ.
Masih ada masalah lain, yaitu bekas jerawat.
( BACA JUGA :Cara Menurunkan Berat Badan dengan Mandi Air Dingin, Memang Bisa?)
Lalu bagaimana,sih, menghilangkan bekas jerawat?
Tenang saja, kamu bisa menghilangkan bekas jerawat dengan menggunakan bahan alami, loh, yakni madu dan tomat.
Tomat yang kerap dijadikan campuran masakan masakan ternyata berfungsi untuk membuat kulit wajah tetap bersih cerah.
Madu ternyata sangat baik bagi kecantikan kulit wajah mengingat yang berfungsi sebagai antioksidan yang baik bagi kesehatan kulit.
( BACA JUGA :Jalani Sidang Perdana, Ahmad Dhani Kenakan Kostum Ini!)
Kombinasi dari kedua bahan alami ini ternyata akan sangat baik dalam menyamarkan bekas jerawat.
Penulis | : | Annisa Suminar |
Editor | : | Irma Joanita |