Laporan Wartawan Grid.ID, Mauliyana Puspa Adityasari
Grid.ID – Berkecimpung di dunia selebriti dari usia belia, tentunya nama Wulan Guritno nggak asing lagi di telinga publik.
Wanita berdarah campuran tersebut mulai dikenal publik saat dirinya menjadi presenter acara sepak bola di salah satu televisi swasta.
Wulan Guritno memang mempunyai wajah blasteran yang membuat banyak orang semakin terpikat.
(BACA JUGA: Widih, Suami Wulan Guritno Siapkan Film Baru Untuk Sambut Tio Pakusadewo!)
Nggak bisa dipungkiri, kalau penampilan Wulan Guritno masih seperti usia 20-an, padahal kini dirinya sudah lebih dari kepala tiga.
Mungkin banyak juga yang tidak mengira kalau Wulan Guritno sudah mempunyai tiga orang anak.
Penampilan Wulan Guritno memang selalu tampak memesona.
(BACA JUGA: Yuk Cari Tahu 5 Langkah Efektif Menangani Anak yang Gemar Melamun)
Seperti tampilannya yang baru-baru ini diunggahnya di akun instagramnya.
Wulan Guritno tampil dengan sleeveless dress bernuansa gold yang tampak mewah.
Dressnya tersebut juga memiliki aksen tail yang menjuntai dengan sempurna.
(BACA JUGA: 4 Cara Menggunakan Bra Silikon Saat Mengenakan Strapless Dress)
Nggak hanya dressnya saja yang mencuri perhatian, tapi juga aksesori yang dikenakan pun semakin menunjang penampilan Wulan Guritno.
Seperti headpiecenya yang tampak begitu elegan dan memukau.
Yup headpiece yang dikenakan Wulan Guritno menambah kesan mewah terhadap penampilannya.
(BACA JUGA: Tak Percaya Gempita Pindah Rumah, Rafathar Ngotot Sambangi Rumah Lama Kawannya dengan Sepeda!)
Untuk mengimbangi penampilannya, Wulan Guritno tampil dengan riasan flawless lengkap dengan lipstik nude.
(BACA JUGA: Celine Evangelista Kebingungan Kasih Buah Untuk Anaknya Nih! Ada Saran?)
Gaya riasannya pun tidak terkesan mencolok sehingga mampu menambah kesan menawan penampilannya.(*)
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Penulis | : | Mauliyana Puspa Adityasari |
Editor | : | Justina Nur L |