Laporan Wartawan Grid.ID, Andika Thaselia Prahastiwi
Grid.ID - Saat cuaca sedang tidak bersahabat, penerbangan bisa jadi salah satu mimpi buruk.
Cuaca sedang baik saja kita kadang masih takut terbang.
Apalagi saat cuaca buruk?
Kamu pasti pernah mendengar istilah turbulensi.
Turbulensi adalah saat pesawat terguncang karena perubahan kecepatan udara yang terjadi dalam waktu singkat.
Selain Perawatan, 5 Makanan Ini Bisa Bantu Atasi Rambut Rontok loh!
Umumnya, turbulensi terjadi saat pesawat melintasi gumpalan awan.
Walaupun di film-film kita biasa disuguhkan pemandangan turbulensi saat cuaca buruk, ternyata cuaca buruk tidak selalu menjadi penyebab dari turbulensi.
Saat pesawat diperkirakan akan mengalami turbulensi, biasanya kapten dan kru maskapai penerbangan akan menginformasikannya kepada penumpang pesawat.
Melansir Popsugar, turbulensi akan lebih sering terjadi seiring naiknya ketinggian pesawat terbang.
Source | : | popsugar |
Penulis | : | Andika Thaselia |
Editor | : | Octa Saputra |