Laporan Wartawan Grid.ID, Rini Listia
Grid.ID - Perubahan musim semi sudah tiba.
Tak hanya soal fashion yang mengalami perubahan tren, kamu juga harus merubah rutinitas merias wajah.
Saat musim semi, kita para wanita juga ingin tampil berbeda dengan tampilan makeup yang baru.
Bingung harus memulai dari mana perubahan makeup yang digunakan dari musim dingin ke musim semi?
(BACA JUGA: Hilang Komunikasi dengan Anak, Annisa Bahar Ngaku Kangen Juwita Bahar!)
Kamu bisa contek artikel berikut ini ya.
Ubah warna lipstik
Saat musim semi datang, kamu sudah harus meninggalkan warna lipstik gelap seperti warna cokelat.
Kamu dapat menganti warna yang terang seperti warna peach.
(BACA JUGA: Nana Mirdad Tampil Catchy dengan Sweatshirt Merah Cerah, Modis Banget!)
Rona pipi
Ubahlah riasan wajahmu yang pernuh dengan kontur dengan menggunakan riasan perona pipi yang terlihat kemerahan.
Bibir berkilau
Saat musim semi, beralihlah dari riasan lipstik matte, menjadi menggunakan sentuhan lip gloss atau tampilan bibir yang berkilau.
Hal ini akan membuat tampilan berbeda di musim semi.
(BACA JUGA: Disebut 'Manusia Super' dan Alami Evolusi, Orang Bajo di Sulawesi Jadi Pusat Perhatian Dunia)
Warna vibrant pada eyeshadow
Kamu bisa memilih warna fuchsia untuk di musam panas, sebagai warna transisi dari musim dingin ke musim semi, untuk menampilkan warna-warna berani yang super terang.
Eyeliner berwarna
Menggunakan eyeliner dengan warna hitam tentu sudah biasa.
(BACA JUGA: 5 Pasangan Beda Usia Drama Korea Favorit Netizen, Ada Favoritmu?)
Kamu dapat mengaplikasikan dua warna terang yang berbeda pada eyeliner untuk mendapatkan suasana hati yang menyenangkan.(*)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Penulis | : | Rini Listiawati |
Editor | : | Justina Nur L |