Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Presenter acara gosip Feni Rose baru-baru ini menyita perhatian publik.
Nama Reni Rose dikenal di jagat pertelevisian Tanah Air sebagai pembawa acara infotainment yang kondang.
Baru-baru ini wanita berusia 46 tahun tersebut tengah mengikuti Until Tomorrow challenge yang sedang viral di media sosial.
Baca Juga: Blak-blakan Sebut Polemik Toko Kuenya Bareng Irwansyah dan Medina Zein Sama Sekali Tidak Bermanfaat, Laudya Cynthia Bella Meradang: Semoga Kita Selalu Ingat Malu Kita Kepada Allah dan Manusia
Diketahui tantangan yang menginstruksi untuk mengunggah sebuah foto lawas tersebut juga dilakukan oleh sejumlah selebriti.
Maka tak heran jika Feni Rose juga tak mau ketinggalan dengan challenge tersebut.
Unggahan foto jadul Feni Rose saat belia dipamerkannya lewat akun Instagram @fenirose, Minggu (29/3/2020).
Ibu dari dua orang anak tersebut tampak begitu cantik, badannya pun masih terlihat ramping.
Kim Soo Hyun Disalahkan Atas Kematian Kim Sae Ron, Sang Tante Bocorkan Timeline Hubungan Asmara Keduanya
Source | : | |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |