Grid.ID - Siapa sih yang tak suka makan mi instan?
Cara pembuatannya yang sederhana dan tersedia berbagai macam rasa, menjadikan mi instan makanan yang diganderungi sejuta umat.
Namun, di balik rasanya yang enak dan harganya terjangkau, ada sisi negatif yang ditimbulkan oleh mi instan.
Bahkan, banyak kasus yang membut sebagian orang bergidik ngeri, dan mulai mengurangi konsumsi mi instan.
Seperti kasus baru-baru ini, tentang seorang mahasiswa berusia 18 tahun yang dilaporkan meninggal karena menderita kanker perut setelah mengonsumsi mi instan setiap malam.
Baca Juga: Masih Suka Makan Mi Instan Dicampur Nasi? Siap-siap Hadapi Dampak Buruk Kesehatan ini!
Dikutip dari World of Buzz (16/10/2018), remaja yang tidak disebutkan namanya ini mulai mengembangkan kebiasaan tidak sehatnya semenjak SMA.
Dia biasanya memasak sebungkus mi instan tiap kali belajar pada tengah malam dan memakannya.
Ia mulai menunjukkan gejala seperti perut kembung, mual, dan sakit perut.
Keluarganya pun menjadi khawatir karena kondisi kesehatannya semakin memburuk.
Pihak keluarga kemudian membawanya ke rumah sakit untuk mendapat perawatan medis.
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Source | : | intisari |
Penulis | : | None |
Editor | : | Nopsi Marga |