Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Mewabahnya covid-19 menyebabkan kegiatan sehari-hari terganggu.
Karena covid-19 mudah menyebar, pemerintah pun melakukan berbagai cara untuk mengatasinya.
Pemerintah pun memberlakukan kebijakan physical distancing.
Selain itu, pemerintah juga mengimbau warga untuk tetap tinggal di rumah saja saja dan meminimalisir interaksi dengan orang lain.
Selain itu, kegiatan yang mengumpulkan orang banyak pun dilarang oleh pemerintah.
Hal ini membuat berbagai bisnis memutuskan untuk menutup sementara maupun menunda pekerjaan mereka.
Industri hiburan pun menaati imbauan pemerintah dan meminimalisir pekerjaan yang harus melibatkan banyak orang.
Karena itu, banyak artis yang akhirnya menghabiskan waktunya di kediaman mereka dan tidak bekerja.
Tidak ada pemasukan membuat mereka melakukan hal lain yang dapat mengatasi masalah tersebut.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Maria Novika Diah Siswari |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |