Grid.ID - Demi perawatan kulit terbaik, orang tua Ayu Ting Ting dikabarkan pernah habiskan dana hingga puluhan juta untuk satu kali pertemuan.
Orang tua Ayu Ting Ting dikabarkan pernah habiskan dana puluhan juta demi perawatan kulit lantaran ingin memiliki kulit sehat seperti kulit bayi.
Tidak tanggung-tanggung, orang tua Ayu Ting Ting dikabarkan pernah habiskan dana hingga puluhan juta untuk sekali perawatan pada klinik kecantikan kulit ternama di wilayah Jakarta Barat.
Seperti yang kita tahu, Ayu Ting Ting meraih sukses melalui dunia panggung tarik suara.
Melansir Kompas.com, Ayu Ting Ting mengukir kesuksesan dari usia belia.
Nama Ayu Ting Ting mulai dikenal publik ketika lagu single-nya yang berjudul 'Alamat Palsu' melejit di pasaran.
Semenjak itu, kiprah Ayu Ting Ting didunia tarik suara semakin melejit.
Melansir Tribun Seleb, Ayu Ting Ting bahkan disebut-sebut sebagai penyanyi dangdut dengan bayaran termahal, sejajar dengan Siti Badriah dan Zaskia Gotik.
Baca Juga: Nyanyikan Lagu Aisyah Istri Rasulullah, Anisa Rahman: Saya sampai Mau Nangis Pas Rekaman
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya