Grid.ID - Siapa yang tak kenal dengan sosok Nafa Urbach.
Mantan istri dari Zack Lee ini memang memiliki pesona yang mampu membuat banyak orang terpana.
Namun sayang, biduk rumah tangga sang artis tak semulus karier dan penampilannya.
Baca Juga: Turuti Keinginan Zack Lee, Nafa Urbach Cover Lagu Glenn Fredly
Nafa disebut-sebut bercerai dengan Zack Lee lantaran orang ketiga alias selingkuh.
Kendati demikian, sosok Nafa ternyata memiliki daya pikat sendiri hingga banyak kaum adam yang tertarik dengannya.
Sebut saja Sahrul Gunawan.
Sahrul Gunawan mengaku, ia sempat merasakan pedihnya cinta bertepuk sebelah tangan lantaran naksir Nafa Urbach.
Kisah lama tersebut diceritakan Syahrul Gunawan saat menjadi bintang tamu dalam sebuah acara talkshow di stasiun televisi Trans 7, beberapa waktu lalu.
Source | : | YouTube,nova.id,Sajian Sedap |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Maesaroh |