Grid.ID - Sebagian masyarakat selama ini meyakini kebenaran beberapa mitos.
Salah satunya mitos ayam berkokok tengah malam kerap kali dikait-kaitkan dengan berbagai hal mistis atau kejadian yang tak masuk akal disekitar kita.
Kepercayaan masyarakat Tanah Jawa umumnya mengatakan, mitos ayam berkokok tengah malam menandakan adanya setan atau mahkluk halus yang berkeliaran atau kehamilan yang tak diinginkan.
Padahal, sebenarnya mitos ayam berkokok tengah malam dapat dijelaskan secara ilmiah dengan ilmu pengetahuan tanpa mengkait-kaitkannya dengan hal gaib.
Lalu apa sebenarnya misteri di balik mitos ayam berkokok di tengah malam?
Pernah dengar tentang hubungan antara kokokkan ayam dan cuaca di esok hari?
Baca Juga: Wanita Berbulu Lebat Dikenal Punya Gairah Seksual yang Tinggi, Fakta Atau Mitos?
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Asri Sulistyowati |