Laporan Wartawan Grid.ID, Fidiah Nuzul Aini
Grid.ID - Di tengah cobaan kasus hukum yang sedang dihadapi, Vanessa Angel berusaha menjaga kesehatan janin di dalam kandungannya.
Seperti diketahui, Vanessa Angel beserta sang suami, Bibi Ardiansyah ditetapkan sebagai tersangka.
Akan tetapi, Vanessa Angel nampaknya mendapat keringanan menjadi tahanan kota karena kondisi kehamilannya saat ini.
Baca Juga: Pacaran hingga Menikah Diam-diam, Maia Estianty Akhirnya Bagikan Potret Bareng Irwan Mussry 4 Tahun Lalu dan Ungkap Alasan Sembunyikan Hubungan
Baru-baru ini, Bibi Ardiansyah mengunggah video perkembangan calon anak pertamanya melalui akun Instagram pribadinya @bibliss, Jumat (14/4/2020).
Dalam video tersebut, menunjukkan pergerakan aktif buah hatinya di perut sang istri, Vanessa Angel.
Terdengar juga suara Vanessa Angel saat melihat buah hatinya.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |