Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Indonesia salah satu negara yang memasuki masa-masa tersulit karena jumlah pasien positif corona kian bertambah setiap harinya.
Bagaimana tidak, penyebaran virus corona di Indonesia tampaknya semakin hari semakin meresahkan.
Semua orang harus bersikap tegas melakukan social distancing karena ini salah satu kunci memutus rantai penyebaran virus corona.
Sudah hampir sebulan sejak imbauan untuk berada di rumah dikampanyekan Pemerintah Indonesia.
Baca Juga: Deddy Corbuzier Ceritakan Kisah Saat Diamuk Lucinta Luna : Gue Takut Dia Marah Beneran
Tampaknya semua orang sudah merasa bosan menjalani physical distancing sepanjang virus corona merebak.
Kerinduan keliling wisata untuk liburan saat virus corona usai semakin dinanti-nanti semua orang.
Seperti yang tengah dirasa oleh presenter Melaney Ricardo saat ini.
Dipantau Grid.ID melalui akun Instagram @melaney_ricardo, Minggu (19/4/2020).
Dalam postingan tersebut memperlihatkan Melaney yang duduk pada bean bag berwarna kuning.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |